Ekonomi Pembangunan merupakan salah satu cabang ilmu Ekonomi yang khusus mengkaji persoalan-persoalan pembangunan baik itu dari sektor bisnis, keuangan, ataupun perbankan. Dan jika kamu berminat untuk kuliah di jurusan ekonomi pembangunan, kamu akan berkutat dengan analisa berbagai isu perekonomian untuk mencari dan menemukan solusi dari berbagai persoalan ekonomi secara kritis, kreatif, dan inovatif. Menarik banget kan? Di program studi ini, kamu dipersiapkan menjadi perencana bidang pembangunan ekonomi yang tentunya juga turut berperan dalam pembangunan negara dan berkontribusi untuk terciptanya kesejahteraan bersama.
Berikut merupakan Passing Grade di SNBT 2024
Jika bermanfaat, Yuks Share & Coment
Share this
EmoticonEmoticon